PENGARUH EKSPOR, IMPOR, DAN GDP TERHADAP KURS DI INDONESIA TAHUN 1990 - 2019
Abstrak
Indonesia termasuk negara yang kaya akan banyaknya sumber daya alamĀ seharusnya memiliki kinerja perdagangan internasional yang lebih baik dalam menigkatkan nilai tukar.Tujuan dari adanya penelitian ini mengetahui pengaruh ekspor,impor dan GDP terhadap kurs di Indonesia tahun 1990-2019.Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data time series tahun 1990-2019 yang didapat dari website resmi world bank dan Badan Pusat Statistik.penelitian ini menggunakan ECM.Studi ini menganalisis hubungan antar variabelĀ jangka panjang maupun jangka pendek yang di gunakan.Hasil estimasi dari persamaan kointegrasi menunjukkan bahwa pada jangka panjang variabel Ekspor,Impor maupun GDP mempunyai efek signifikan terhadap Kurs di Indonesia.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-nc-nd4.footer##












